Titik Nol Pembangunan Desa Rindu Hati

Oleh Admin Kec Taba Penanjung
Dipublikasi Pada 15:49 | 02 Mei 2024

TABA PENANJUNG - Titik nol pembangunan desa rindu hati tahun ini masih bertujuan memajukan objek wisata glamping Desa Rindu Hati.terbukti Pemerintahan Desa dan Masyarakat sepakat untuk membuat kios kios di glamping agar glamping di lengkapi dengan fasilitas yang memadai serta menarik wisatawan untuk berkunjung ke Desa Rindu Hati. Camat Taba Penanjung berharap agar setiap tahunnya desa di setiap Kecamatan Taba Penanjung bisa berinovasi agar pembangunan bisa berjalan dengan maksimal ke depannya(22/03/2024).

+